Astaghfirullahaladzim, Amit-amit! Kalau Masih Punya 3 Sikap Ini, Nggak Usah Ngimpi Jadi Penghuni Surga!

  


Dari zaman Nabi Adam masih menjadi penghuni surga hingga sekarang ini, salah satu pemahaman yang tak bisa diganggu gugat hanyalah satu: hidup ini sementara.

Dalam kesementaraan itu, ada beberapa orang beruntung yang oleh Tuhan diberi kemudahan untuk menjalankan perintahNya dan menjauhi laranganNya.

Orang-orang semacam ini di dalam keseharian lantas kita panggil sebagai orang alim atau saleh.

Namun, di sisi lain, ada beberapa orang kurang beruntung yang selama hidup di dunia ini justru dibiarkan Tuhan melakukan apa saja yang mereka senangi, tanpa peduli mana yang baik dan mana yang buruk.

Kita, tentu, berharap agar hidup singkat ini menempatkan kita pada golongan pertama.

Penyebabnya, tentu, ialah keinginan dan hasrat memuncak untuk menjamin bahwa setelah meninggal nanti, kita bisa menjadi penghuni surga.

Namun, tunggu dulu, sebelum membahas terlalu jauh, perlu kita sadari bahwa surga adalah tempat khusus yang disiapkan oleh Tuhan untuk hamba-hamba yang dicintaiNya.

Itu berarti, bila kita hendak menjadi penghuni surga, maka otomatis kita harus memenuhi syarat supaya termasuk dalam golongan yang dicintaiNya.

DicintaiNya berarti meniggalkan semua larangan dan tabiat buruk yang menghalangi kita untuk dekat denganNya.

Video Pilihan

00:00 / 00:00

00:00

Sebab, ada beberapa tabiat yang membuat orang mustahil dekat dengan Tuhan, yang itu berarti, juga berkemungkinan amat kecil untuk bisa memasuki surgaNya.

Semoga kita semua dilindungi Tuhan dari beberapa sikap dan tabiat buruk berikut, ya! Aaamiiin.

Kikir atau Pelit

Mengapa setiap mengucapkan salat, kita harus mendahului banyak bacaan kita dengan 'bismillahirrahmanirrahim'?

Yap, betul, setiap saat kita mengucapkan kata tersebut, itu adalah saat di mana kita mengakui bahwa Tuhan Maha Pemurah dan Penyayang.

Kalau sudah menyatakan demikian, maka untuk bisa dekat denganNya, kita seyogyanya menghiasi diri dengan sifat-sifat yang menggambarkan kemurahanNya.

Namun, seperti yang dibahas tadi, ada orang-orang kurang beruntung yang dalam hidup sama sekali tak punya sifat pemurah.

Alih-alih pemurah dan dermawan, mereka cenderung amat pelit dan serakah.

Dalam Islam, kisah-kisah waliyullah atau kekasih Tuhan menyebut bahwa di surga nanti, tak ada satupun pintu yang terbuka bagi mereka yang pelit.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Astaghfirullahaladzim, Amit-amit! Kalau Masih Punya 3 Sikap Ini, Nggak Usah Ngimpi Jadi Penghuni Surga!"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel